Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh ayah bunda sekalian.
Alhamdulillah pada hari Ahad, 28 Agustus 2022 telah dilaksanakan Madrasah Orangtua sesi 1 bertepatan dengan acara Pertemuan Wali Santri.
Pada Madrasah Orangtua sesi 1 terdapat penampilan oleh santriwati. Penampilan yang dibawakan adalah story telling 3 bahasa, Pembacaan bulughul maram dan Pembacaan tashrif.
Terima kasih, jazakumullah khair..